Surat Al baqarah ayat 6 sampai 7 dan terjemahan
Tentang Tiga Golongan Manusia Dalam Menghadapi Al quran, alquran tentang Tiga golongan Manusia, surat alquran tentang Tiga golongan Manusia, dalil alquran tentang golongan kafir, alquran tentang golongan kafir, golongan kafir menurut alquran, surat alquran berisi tentang kafir, Albaqarah ayat 6 sampai 7, Al-baqarah ayat 6-7, surat Al-baqarah, yang dimaksud orang kafir dalam alquran, terjemah alquran surat albaqarah ayat 6 sampai 7, terjemah surat albaqarah, termasuk surat madaniyyah, al-quran surat al baqarah, tentang orang kafir, tentang orang kafir dalam alquran.
Berikut Surat Al baqarah ayat 6 sampai 7 beserta Terjemahan dan Penjelasannya
AL BAQARAH
(SAPI BETINA)
SURAT KE 2 : 286 ayat
TIGA GOLONGAN MANUSIA DALAM MENGHADAPI AL QURAAN
Tentang Golongan Kafir
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang
6. Sesungguhnya orang-orang kafir, sama saja bagi mereka, kamu beri peringatan atau tidak kamu beri peringatan, mereka tidak juga akan beriman.
7. Allah telah mengunci-mati hati dan pendengaran mereka[20], dan penglihatan mereka ditutup[21]. Dan bagi mereka siksa yang amat berat.
[20]. Yakni orang itu tidak dapat menerima petunjuk, dan segala macam nasehatpun tidak akan berbekas padanya.
[21]. Maksudnya: mereka tidak dapat memperhatikan dan memahami ayat-ayat Al Quran yang mereka dengar dan tidak dapat mengambil pelajaran dari tanda-tanda kebesaran Allah yang mereka lihat di cakrawala, di permukaan bumi dan pada diri mereka sendiri.
Demikian Surat albaqarah ayat 6 sampai 7 dan Terjemahannya
Sebelumnya >>>>> Surat Al baqarah ayat 1 sampai 5 dan terjemahan
Selanjutnya >>>>> Surat Al baqarah ayat 8 sampai 20 dan terjemahan
Belum ada Komentar untuk "Surat Al baqarah ayat 6 sampai 7 dan terjemahan"
Posting Komentar
Kritik dan Saran Sangat Diharapkan untuk Mendukung Supaya Web ini Menjadi Lebih Baik. Komentar Anda adalah tanggapan pribadi, kami berhak menghapus komentar yang mengandung kata-kata pelecehan, intimidasi, dan SARA. Terima kasih.